Kalkulator di Command Prompt
Tahukah Anda, jika Anda dapat melakukan proses perhitungan matematika di Command Prompt? Berikut ini PCplus unjukkan caranya. 1. Buka Command Prompt dengan mengklik [Start] > [All Programs] > [Accessories] > [Command Prompt] atau dengan mengklik [Start] > [Run], ketikkan “cmdâ€, lalu tekan [Enter]. 2. Di jendela command prompt, ketikkan perintah dengan sintaks “set /a nama_variable=ekspresi_matematikaâ€. […]